Cara Mudah Bayar Premi CAR
Ada beberapa cara mudah bayar premi CAR, melalui ATM Bank, Internet Banking, Gerai dan aplikasi LinkAja, adalah sebagai berikut:
1. ATM Bank BCA
- Masukkan kartu ATM dan PIN Anda
- Pilih Menu "TRANSAKSI LAINNYA"
- Pilih Menu "TRANSFER"
- Pilih Menu "KE REK BCA VIRTUAL ACCOUNT"
- Masukkan Nomor BCA Virtual Account, Pilih "BENAR".
- Contoh : 2377711001234567, "BENAR"
- Menu ATM akan menampilkan : No.Virtual Account, Nama Pemegang Polis,Nama Perusahaan/Produk, Tagihan
- Periksa jumlah premi yang tampil pada layar, jika sudah sesuai, pilih "BENAR"
- Menu ATM akan menampilkan konfirmasi pembayaran, jika sesuai, pilih "YA"
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi mesin ATM
- Akses website BCA di www.klikbca.com
- Klik tombol "LOGIN" untuk INDIVIDUAL
- Masukkan user ID dan PIN Anda dan klik tombol "LOGIN"
- Pilih Menu "TRANSFER DANA"
- Pilih Menu "TRANSFER KE BCA VIRTUAL ACCOUNT"
- Masukkan "Nomor Virtual Account", Contoh: 2377711001234567, "LANJUTKAN"
- Menu akan menampilkan : No. Virtual Account, Nama Pemegang Polis, Nama Perusahaan/Produk, Tagihan
- Periksa jumlah premi yang muncul pada layar, jika sudah sesuai, pilih "LANJUT"
- Masukkan Response KeyBCA (Appli1) dan klik tombol "KIRIM"
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi Klik BCA
3. ATM Bank BRI
- Masukkan kartu ATM, PIN dan tekan ENTER
- Pilih Menu "PEMBAYARAN/PEMBELIAN"
- Pilih Menu "ASURANSI"
4. Internet Banking BRI
- Akses Internet Banking website BRI di bri.co.id lalu log in (masukkan User ID dan Password)
- Masukkan kode validasi yang tertera pada layar, pilih bahasa lalu tekan "ENTER"
- Layar akan menampilkan halaman utama website, lalu pilihlah "PEMBAYARAN & PEMBELIAN"
- Pilih "BRIVA"
- Pada menu Isi Kode Bayar, masukkan Nomor Virtual Account BRI Polis Anda, lalu pilih "KIRIM"
- Layar akan menampilkan Konfirmasi Data
- Periksalah data Nomor Virtual Account, Nama perusahaan/Produk, Nama Pemegang Polis, Jumlah Tagihan
- Jika sudah sesuai, masukkan "PASSWORD" Anda, lalu masukkan PIN yang muncul pada token, lalu "KIRIM"
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi
5. ATM Bank Mandiri
- Masukkan kartu ATM, PIN dan tekan ENTER
- Pilih Menu "PEMBAYARAN/PEMBELIAN"
- Pilih Menu "ASURANSI"
- Masukkan kode penyedia jasa/Perusahaan "23777". Kode perusahaan ini dapat dilihat pada DAFTAR KODE
- Pilih "BENAR" untuk melanjutkan transaksi
- Masukkan nomor rekening tujuan atau nomor Virtual Account. Contoh : 2377711001234567 (16 digit) lalu pilih "BENAR"
- Layar ATM akan menampilkan Konfirmasi No. Virtual Account, Nama Pemegang Polis, Nama Perusahaan/Produk,Tagihan. Jika sesuai, Input nomor 1 pada item Pilih Nomor, kemudian pilih Ya
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi mesin ATM
6. Internet Banking Mandiri
- Akses website Bank Mandiri di www.bankmandiri.co.id lalu login (masukkan User ID dan Password)
- Masuk menu utama, klik Pembayaran dan pilih "ASURANSI"
- Pilih Rekening Pembayaran dan pilih AJ CAR 23777, masukkan Nomor Virtual Account contoh : 2377711001234567 (16 digit), lalu klik LANJUTKAN
- Setelah muncul profil dibayar dan data polis, centang pada pilihan TOTAL pembayaran
- Saat muncul tampilan konfirmasi, periksalah. Jika sudah benar, masukkan PIN Mandiri yang muncul pada token lalu klik KIRIM
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi
7. ATM Bank Danamon
- Masukkan kartu ATM, Pilih Bahasa, kemudian masukkan PIN dan ikuti petunjuk ATM untuk melanjutkan, kemudian pilih "Lanjutkan"
- Pilih menu ‘PEMBAYARAN’, kemudian pilih "LAINNYA", kemudian pilih "ASURANSI"
- Pilih "AJ CAR", kemudian pilih "PREMI REGULER"
- Masukkan nomor Virtual Account polis Anda, misalnya 2377711001234567(16 digit) lalu pilih "BENAR"
- Kemudian Pilih rekening sumber dana
- Layar ATM akan menunjukkan Nomor, nama virtual account dan jumlah tagihan. Jika sudah sesuai maka pilih "YA
8. ATM Bank CIMB Niaga
- Masukkan kartu ATM, PIN dan tekan ENTER
- Pilih menu ‘PEMBAYARAN’
- Pilih kategori "Asuransi/DPLK"
- Masukkan nomor Virtual Account polis Anda, misalnya 2377711001234567(16 digit) lalu pilih "OK"
- Kemudian Pilih rekening sumber dana
- Layar ATM akan menunjukkan Nomor, nama virtual account dan jumlah tagihan
- Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai instruksi mesin ATM
- Pilih OK untuk melakukan pembayaran
- Konfirmasi status pembayaran ditampilkan pada layar
9. ATM Bank Maybank
- Masukkan kartu ATM, PIN dan tekan ENTER
- Masukkan kartu ATM, Pilih Bahasa, kemudian masukkan PIN dan pilih "OK"
- Pilih menu ‘PEMBAYARAN/ISI ULANG’, kemudian pilih "PEMBAYARAN LAINNYA", kemudian pilih "ASURANSI"
- Pilih "CAR REGULER"
- Masukkan nomor Virtual Account polis Anda, misalnya 2377711001234567 (16 digit) lalu pilih "BENAR"
- Layar ATM akan menunjukkan Nomor, nama virtual account dan jumlah tagihan, Jika sudah sesuai maka pilih "YA"
10. ATM Bank BNI
- Masukkan Kartu dan PIN ATM Anda
- Pilih "Menu Lain"
- Pilih "Pembayaran"
- Pilih "Menu Berikutnya"
- Pilih "Asuransi"
- Pilih "Asuransi Lainnya"
- Pilih "Daftar Kode Transaksi" untuk kode transaksi PT. AJ Central Asia Raya, 8016 Untuk Pembayaran Premi, 8017 Untuk Pembayaran Top-Up, Biaya Endors dan Premi Pemulihan Polis
- Setelah melihat dan mengetahui kode transaksi PT. AJ Central Asia Raya, selanjutnya pilih "Menu Entri"
- Masukkan "Kode Transaksi" beserta No Polis. Contoh : 801611001234567 (Kode Transaksi + No. Polis), kemudian "Tekan Jika Benar"
- Periksa jumlah premi yang tampil pada layar, jika sudah sesuai "Tekan Jika Benar". Lanjutkan penyelesaian transaksi sesuai intruksi
11. Mini Market
Ada lagi kemudahan sarana pembayaran premi yang dapat dinikmati oleh Nasabah atau Pemegang Polis PT AJ Central Asia Raya (CAR) yang tersebar hampir di seluruh Indonesia, dan fasilitas ini free (tanpa biaya tambahan). Pemegang Polis bisa datang ke Gerai Minimarket dengan cara sebagai berikut:
- Datang ke Gerai Minimarket :
- Indomaret
- Alfamart
- Alfamidi
- Dan+Dan
- Lawson
- Tunjukkan Nomor Virtual Account kepada petugas kasir salah satu diantara gerai tersebut (Indomaret, Alfamart, Dan+Dan, Alfamidi atau Lawson). Nomor Virtual Account tertera pada SMS pemberitahuan premi
- Mintalah struk pembayaran atas nama Anda, dan simpan sebagai bukti pembayaran yang sah
12. LinkAja
Selain mendapat kemudahan pembayaran premi melalui Bank, Internet Banking dan Gerai, Pemegang Polis juga dapat membayar premi melalui aplikasi LinkAja yang dapat didownload dari Google PlayStore.
Semoga bermanfaat...! Salam 3 jari dan semangat pagi..
Selain mendapat kemudahan pembayaran premi melalui Bank, Internet Banking dan Gerai, Pemegang Polis juga dapat membayar premi melalui aplikasi LinkAja yang dapat didownload dari Google PlayStore.
- Pastikan anda sudah mengunduh dan memiliki ID pada aplikasi LinkAja
- Buka aplikasi LinkAja Pilih menu “Keuangan” kemudian “Asuransi”
- Pilih “ASURANSI CAR”
- Masukkan nomor Virtual Account pada kolom ID Pelanggan, Pilih “Lanjutkan”
- Selanjutnya ikuti pentujuk aplikasi LinkAja untuk melanjutkan pembayaran
- Anda akan menerima bukti pembayaran jika pembayaran telah berhasil
Catatan:
- Kode Pembayaran Premi Lanjutan: 23777
- Kode Pembayaran Premi Tunggakan: 23222
- No Polis : bisa dilihat di buku polis atau di aplikasi 3i-Mobiss
Batas pembayaran premi adalah setiap tgl 29. Pembayaran premi tunggakan 2 bulan atau lebih dengan mencicil 1 bulan, 2 bulan (bebas mau bayar berapa bulan), bayar cash 5 tahun, top up premi, dapat dibayar dengan menggunakan kode 23222 + Nomor Polis.
Post a Comment for "Cara Mudah Bayar Premi CAR"
Silahkan berkomentar bijak tanpa asumsi sesuai dengan topik artikel. Komentar spam atau share link yang tidak relevan akan dihapus. Terimakasih..